Galis (PWINews) - Koramil 04 Galis Babinsa Serda Edi dan Sertu Suwanto, Selasa 9 Agustus 2016 sekitar pukul 08.00 WIB melatih gerak jalan siswa MTs muchlisin di Jalan Raya Galis dan sekitarnya untuk persiapan lomba gerak jalan dalam rangka memeriahkan HUT Ke-71 Kemerdekaan RI.
"Giat latihan gerak jalan ini berakhir pukul 10.00 WIB, situasi kondusif terkendali," demikian laporan Babinsa Serda Edi. (PWI/Kodim Pamekasan)
EmoticonEmoticon